Misal pacarmu mengalami kecelakaan, dan dia harus diamputasi sehingga dia jadi cacat, apa kamu tetap akan melanjutkan hubungan dengannya?
Rasa cinta atau sayang itu tidak di lihat dari fisik Tapi dilihat dari hatinya sikapnya akhlaknya dan adabnya Kalau memang dia harus di amputasi Aku akan tetap sayang dan cinta dia Karna aku gak liat fisik seseorang