@manampiring

Henry Manampiring

Om, semakin banyak jewels apakah semakin bagus kualitas jam mekanik automatik?

Pertama, fungsi jewels di jam automatic dulu. Jewels adalah permata sintetik (biasanya ruby) yang digunakan sebagai komponen tahan gesekan. Jam automatic berdetak jutaan kali dalam hidupnya, jadi kebayang gesekan komponen2 kayak apa. Jewel sangat keras jadi relatif lebih tahan gesekan.
Semakin banyak jewel yang dipakai artinya semakin banyak komponen yang tahan friksi. TETAPI performa sebuah jam mekanikal automatic ditentukan oleh BANYAK faktor lain selain jumlah jewel. Design movement, kualitas material lain, sampai settingan berpengaruh.
❤️ Likes
show all
sijalebang’s Profile Photo CarinRianaditya’s Profile Photo kadutmonster’s Profile Photo deltasuandi’s Profile Photo shendysubroto’s Profile Photo rahmiyh’s Profile Photo Adristiramadhani’s Profile Photo saraswatidiani’s Profile Photo

Latest answers from Henry Manampiring

Are u okei?

Ok banget. Soalnya kedua buku saya The Alpha Girl's Guide dan Filosofi Teras bersanding di rak Top Ten ❤️
Are u okei

3 tahun ngjomblo wajar ga?

Gak wajar. Ini indikasi kelainan liver. Segera konsultasi ke dokter spesialis penyakit dalam sebelum terlambat.

Lulusan S1 ga harus kerja bagus kan?salah emng klo gue kerja diluar jurusan?kok mereka pada julit. Tujuan gue kan mau dpt uang

Lah ya gpp. Saya kuliah Akuntansi tidak terpakai, malah jadi orang Marketing.
Apapun yang kamu happy, jadi duit, dan halal. Bodo amat orang lain.

+ 4 💬 messages

read all

Language: English